Text
Garis dan Kedudukannya
GARIS.... Kita sering mendengar dan menjumpainya. Dalam buku ada garis, dalam lukisan ada garis, bahkan di dalam anggota tubuh kita juga ada garis. Pada telapak tangan ada garis tangan. Dalam bidang geografi ada garis bujur dan garis lintang. Masih banyak kita jumpai garis dalam kehidupan kita.
Apa sih sebenarnya garis itu? Pengin tahu? Bacalah buku ini. Buku ini menjelaskan asal-usul garis, pengertian garis, kedudukan garis terhadap garis maupun bidang. Selain itu, buku ini juga menjelaskan tentang jarak antar garis dan antara garis dengan bidang. Dalam buku ini juga dibahas manfaat garis bagi kehidupan. Misal bagaimana seorang arsitek menggunakan garis dalam merancang bangunan. Garis juga membedakan bentuk lapangan berbagai cabang olahraga. Pokoknya masih banyak lagi yang kamu peroleh di buku ini. Masih Penasaran? Segera baca buku ini!
Tidak tersedia versi lain