Kegunaan surat sebagai salah satu alat komunikasi untuk menyampaikan pernyataan informasi sudah diketahui banyak orang. Bahkan kegunaan ini sudah disadari dari zaman dahulu. Sebagai alat komunikasi, surat memiliki aneka keunggulan: praktis, efektif, efisien, dan ekonomis. Agar keunggulan itu termanfaatkan secara maksimal, siapa pun mesti mengetahui syarat-syarat pembuatannya, dari wujud fisikny…
"Suatu berita yang genting, namun menggembirakan: Kebangunan orang Jawa! Juga pada gerakan ini dorongan datangnya dari pemuda dengan cita-cita dan semangatnya. . . Janganlah salah menilai gerakan orang muda itu, apalagi meremehkannya. Di mana dan kapan evolusi rakyat tidak terlebih dulu tumbuh di kalangan muda para pelajarnya?" Kutipan yang diambil dari Majalah Jong Indie Nomor 3 tanggal 18 J…
Isi buku ini termasuk semua topik-topik inti, dan kalkulasi volumetrik yang dapat digunakan untuk keperluan praktikum kimia dasar. Buku ini ditulis dalam bentuk yang ringkas. Hal-hal kimiawi dan nama-nama senyawa dibatasi sebatas kebutuhan level-A, disertai sejumlah besar contoh soal dan solusinya, terutama perhitungan.
Minami tak bisa berkata "tidak" karena takut dibenci orang. Hari-hari ia lalui dengan memendam isi hatinya. Sampai suatu hari, ada murid baru di kelas Minami, yang namanya Ageha. Dialah yang membuat Minami belajar mengungkapkan perasaannya!
persahabtan yudiman, agus, dan dodo dengan latar belakang kehidupannya serta karakter kepibadian mereka menjadikan jalan menuju persahabatan. dengan harapan bahwa perjalanan tersebut dapat menarik semua orang.
Dunia pers di Indonesia ternyata jauh lebih luas daripada kertas koran, karena pers bukan sekedar media informasi semata. Pemerintah kolonial Inggris, misalnya, membuat koran justru untuk mengolok-olok mereka sendiri. Lain alnya dengan kaum bumiputra yang mengubah pers menjadi media pergerakan, sehingga membuatnya diakui sebagai salah satu benih kebangkitan bangsa.
Buku HRD For Teens: Cara Mudah Belajar HRD ini berisi tentang tata cara mencari pekerjaan, melamar pekerjaan, sampai dengan cara merekrut pegawai. Dengan buku ini, penulis berharap siswa mempunyai gambaran mengenai dunia pekerjaan.
Sahabat adalah orang yang memperlihatkan perilaku yang berbalasan dan reflektif. Namun bagi banyak orang, persahabatan sering kali tidak lebih daripada kepercayaan bahwa seseorang atau sesuatu tidak akan merugikan atau menyakiti mereka. Nilai yang terdapat dalam persahabatan sering kali apa yang dihasilkan ketika seorang sahabat memperlihatkan secara konsisten: kecenderungan untuk menging…
SEJUMLAH 20 tulisan dalam buku ini merupakan catatan kreatif sekaligus serpihan-serpihan data penting tentang kesenian dan kebudayaan yang ada di sekitaran Jawa Timur. Mulai dari tari, teater hingga fi lm. Saya menyadari bahwa “data” adalah kekuatan terbesar untuk mengubah sesuatu menjadi lebih baik seperti halnya teknologi dan penelitianpenelitian. Segalanya dilakukan dengan metode pengum…
Buku ini menjelaskan tentang peristiwa dan tokoh tokoh yang berada dibelakang G30 S PKI
"Sebuah kebiasaan terbentuk dari perilaku yang dilakukan secara terus-menerus selama minimal 30 hari. Melalui buku ini, kamu bisa lebih mawas dan sadar bagaimana kebiasaan dapat menghancurkan dirimu atau bagaimana kebiasaan juga dapat membantu dirimu meraih kesuksesan dan kebahagiaan. Secara sederhana kebiasaan akan memberikanmu energi dan motivasi untuk berubah menjadi pribadi yang lebih baik.…
Buku Ilmu Pangan ini adalah buku terjemahan dari K.A. Buckle,dkk ini diterjemahkan oleh Hari Purnomo. Buku ini dicetak dua kali, cetakan pertama pada tahun 1985 dan cetakan kedua pada tahun 1987. Bagi pihak yang berhubungan dengan peningkatan mutu dan penyediaan pangan di Indonesia, buku ini mencoba memberikan bantuan dan dorongan moril yang besar dengan memusatkan perhatian pada buku yang meny…
KEBIJAKAN PANGAN nasional hingga kini masih identik dengan beras. Padahal, sejak 1952 Presiden Sukarno sudah mengingatkan bahwa menitik beratkan kebijakan pangan hanya pada padi sawah akan sulit memenuhi kebutuhan perut penduduk negeri ini. Kerentanan pangan Indonesia boleh dibilang karena kurangnya pengetahuan diban dingkan kurangnya pangan. Maka, merujuk pada pandangan Sukarno, sudah sa…
Tidak ada yang lebih tunggang langgang ketika era bernama 4.0 menerjang semua aspek kehidupan. Terlebih pada ranah organisasi, baik itu yang berbentuk bisnis, yayasan, organisasi sosial hingga pemerintahan. Era 4.0 digerakkan oleh tiga aktor utama. Pertama, teknologi, dalam wujudnya bernama internet of things, cloud, big data, maupun artificial intelligence. Kedua, biologi dalam wujud DNA dan g…